Selasa, 27 Maret 2012

Seluruh Nafas Ini

i-Fittri

||  IDENTITY  ||  DEFINISI  ||  SEJARAH  ||  
||  VISI  ||  MISI  ||  ARTI NAMA  ||  
||  LOGO  ||  
||  DESCRIPTION  ||  VIDEO  || 


Description


Aplikasi bluetooth memang sudah ada sebelumnya dalam iPad, akan tetapi bluetooth hanya bisa digunakan untuk headset atau wireless keyboard dan tidak bisa digunakan untuk transfer dokumen dari atau ke perangkat lain. Adanya pengembangan dari aplikasi ini bermaksud untuk memudahkan pengguna terhubung langsung dengan perangkat lain dan melakukan transfer dokumen dengan simple, khususnya untuk mahasiswa dan dosen iLearning pada Perguruan Tinggi Raharja.

Logo


Arti Warna :
Warna putih dan biru pada icon bluetooth merupakan gambaran umum yang biasanya digunakan pada logo bluetooth, rasanya warna biru memang sudah tidak asing bagu kita semua. Nah nama aplikasi yang berwarna hijau melambangkan warna dari kampus tercinta ini "GREEN CAMPUS"

Arti Nama


Arti nama dari aplikasi :
i-Fittri (I transFer doc wITh blueTooth RapIdly)


MISI


Dengan adanya inovasi dari aplikasi bluetooth, pengguna semakin mudah untuk mentransfer data atau terhubung dengan perangkat lainnya.

VISI


Visi dari i-Fittri adalah untuk memudahkan para pengguna mentransfer data berbentuk dokumen dengan simpel, tidak hanya mentransfer data dalam bentuk foto.

Sejarah


iPad merupakan sarana pendukung untuk mahasiswa iLearning di PTR, di dalam iPad memiliki fitur kabel data, bluetooth, dan WiFi untuk terhubung dengan perangkat lain seperti PC/Mac.
Pada aplikasi yang saya buat ini, saya menekankan adanya inovasi pada aplikasi bluetooth saja.

Definisi

Definisi





i-Fittri (I transFer doc wITh blueTotth RapIdly) merupakan bluetooyh versi terbaru yang bisa mentransfer dayta berupa dokumen, tidak hanya mentransfer data dalam bentuk foto saja.

Identity

Filosofi Logo


Sebuah inovasi sangatlah dibutuhkan dalam pengembangan ke arah yang lebih baik, bluetooth merupakan salah satu aplikasi yang ada pada i-pad. 
Ide yang muncul untuk nama dari aplikasi ini adalah 
i-Fittri. Tanpa diduga ternyata nama dari aplikasi ini merupakan nama saya sendiri, nama lengkap saya adalah Fitria Nursetianingsih :)
Gambar bluetooth pada icon tersebut menggambarkan media transfer yang terkait dengan aplikasi ini.